Sabtu, 31 Maret 2012

Iman Kepada Hari Kiamat

Kalo udah ngomongin Kiamat Pada Ingat Gak film 2012

 Kiamat sampaidi buat film dan cukup membuat penasaran warga Indonesia ?
mmm

  
  • Hari kiamat adalah hari dimana hancurnya semua isi bumi tanpa ada "pengecualian"
  • Kiamat ada 2 yaitu kiamat sugra dan kiamat kubra 
  • Kiamat sugra artinya kiamat kecil contohnya kematian 
  • Kiamat kubra artinya kiamat besar yaitu hancurnya bumi,langit,dan semua isinya.
  • Hari akhir disebut juga Hari Kiamat.
  • Kapan Terjadinya Hari kiamat? Hanya ALLAH yang mengetahuinya ( Al-A'raf 7:187)
  • Nama-nama lain hari kiamat :
  1. Yaumul Ba'ast 
  2. Yaumul mahsyar
  3. Yaumul hisab
  4. Yaumul mizan 
  5. Yaumul jaza
  6. yaumul Qiyamah
  7. Yaumul tanad
  8. Yaumul yaumul jami'
  9. Yaumul Fasl
  10. Yaumul diin 

Tanda- tanda hari kiamat didahului oleh tiupan sangkakala Malaikat Israfil ( QS.Azzumar/39:68)
  • Matahari terbit di sebelah barat
  • rusaknya Ka'bah di mekah 
  • pergaulan bebas antara laki-laki dan perempuan
  • fitnah muncul dimana-mana
  • terjadi perang antar kaum muslim dan yahudi yang dimenangkan oleh kaum muslim
  • jumlah wanita lebih banyak daripada laki-laki
  • minuman keras merajalela, dan masih banyak tanda-tanda hari kiamat lainnya 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar